Toko Sembako dan Day Care di Pamengkang Cirebon Dibobol Maling, Gasak Tabung Gas dan Komputer
Radarcirebon.com, CIREBON - Toko sembako dan day care di Desa Pamengkang, Kecamatan Mundu, Kabupaten Cirebon, dibobol maling, Senin dini hari, 27, Juni 2022.
Kejadian toko sembako dan day care di Pamengkang, Kabupaten Cirebon dibobol maling terekam CCTV yang dipasang oleh pemilik.
Dari CCTV tersebut terlihat bagaimana toko sembako di Desa Pamengkang, Kabupaten Cirebon dibobol maling.
Dalam rekaman yang didapatkan radarcirebon.com, terlihat toko sembako di Pamengkang dibobol maling sekitar pukul 02.26 WIB, Senin, 27, Juni 2022.
Baca Juga:
- Sesar Baribis Jakarta sampai Purwakarta, Naskah Roga Sangara Bumi Ungkap Pertanda Gempa
- Peringatan untuk Warga Jabodetabek, Ada Potensi Gempa Dahsyat Sesar Baribis
Mulanya terdengar suara cukup berisik dari depan toko. Rupanya, pelaku membobol gembok di rolling door.
Begitu gembok berhasil dijebol, mereka kemudian masuk dan mencari barang-barang yang dapat dibawa. Termasuk membuka laci tepat penyimpanan uang.
Mulanya ada dua orang maling yang masuk ke dalam toko. Keduanya memakai topi, tanpa penutup muka.
Berlanjut di halaman berikutnya…
Baca juga:
- Ronaldinho Bermain untuk RANS Nusantara, Rafi Ahmad Ternyata Ketakutan
- Hotman Paris Mewakili Holywings Minta Maaf, Temui Ketua MUI
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: